Kumpulan Artikel Eksklusif, Inspiratif, Unik dan Menarik
10 Negara Terpanas Di Dunia
1. Libya
Ini negara dengan luas terbesar ke-4 di Afrika terletak dekat dengan khatulistiwa dan dianggap menjadi negara terpanas di dunia.Tanah dari wilayah negara ini sebagian besar ditutpi oleh padang pasir gersang dan panas. Di ibukotanya, Tripoli, suhu tinggi rata-rata sekitar 30 ◦ C di musim panas. Angin disebut Ghibli mampu mengubah suhu menjadi sekitar 40 ◦ C sampai 50 ◦ C.
2. Aljazair
Aljazair mengalami suhu yang sangat panas. Bahkan selama musim dingin, suhunya masih panas dan lembab. Suhu diketahui melebihi 50 ◦ C di negara ini.
3. Ethiopia
Negara ini dianggap salah satu yang terpanas di dunia. Danakil Depression adalah gurun dengan area lebih dari 100 meter di bawah permukaan laut. Daerah ini ditandai dengan gelombang panas dan juga tremor bumi. Suhu Udara di sini bisa meningkat sampai dengan 63 C.
4.Irak
Irak mengalami suhu panas di tahun 2010. Merkuri mencapai 520 ◦ C di Basra pada tanggal 14 Juni. Negara ini biasanya mengalami musim panas yang kering dan musim dingin yang basah.kadar hujan di Sebagian besar negara ini sekitar 10 inci per tahun.
5. Amerika Serikat
Beberapa daerah di Amerika Serikat yang panas, terutama Death Valley, California. Suhu rata-rata 48 ◦ C selama musim panas. Daerah ini merupakan padang pasir tandus yang memiliki rata-rata hujsn 5 cm per tahun.
6. Arab Saudi
Pada tahun 2010, Arab Saudi mengalami tahun panas. Di Jeddah suhu naik hingga 52 ◦ C. Gelombang panas ini disertai dengan badai pasir. Ini menyebabkan pemadaman listrik utama di 8 pembangkit listrik di negara ini.
7. India
India menghadapi sejumlah gelombang panas dalam dekade terakhir. Pada tahun 2003 gelombang panas menewaskan sedikitnya 1.065 orang di bagian Selatan India. Pada tahun 2010, gelombang panas yang melanda negara itu menyebabkan pukulan besar bagi perekonomian india di sebelah barat laut dan menyebabkan ketergantungannya pada kapas.
8. Iran
Negara ini juga dikenal memiliki iklim panas, terutama di Gurun Luth. Di bagian dari negara ini telah tercatat suhu naik sampai 71 ◦ C.
9. Thailand
Negara ini memiliki iklim hangat dan tropis yang dipengaruhi oleh angin musim tahunan. Musim panas terjadi antara bulan April dan Mei. Bangkok telah tercatat sebagai kota dengan suhu tinggi dan ekstrim yang meningkat lebih dari 50 ◦ C.
10. Chili
Sepertiga dari negara ini kering dan panas sepanjang tahun. Negara itu sendiri terletak di dalam 3 zona iklim: tropis, subtropis dan sedang. Ada rekor suhu tertinggi tahun 2010 di bagian utara Chili . dan di Bagian pesisir Chili biasanya lebih dingin.
-
▼
2012
(192)
-
▼
April 2012
(25)
- 10 Batu Raksasa Anti-Grafitasi Paling Terkenal Di ...
- 10 Alasan Mengapa Politisi Membenarkan Metode Peny...
- 10 Fakta Baru Yang Akan Membuat Anda Terlihat Lebi...
- Bayi - Bayi Pemarah
- Top 10 Spesies Dinosaurus Yang Baru Ditemukan
- 7 Kata dalam Bahasa Indonesia Yang Sering Disalah ...
- Top 10 Orang Paling Kaya Di Dunia Tahun 2012 Versi...
- 10 Alasan Untuk Melawan Pembajakan Hak Cipta
- 20 Tips Trik Facebook Baru Yang Jarang Diketahui
- 10 Danau Buatan / Waduk Terbesar Di Dunia
- Kaos Kaki Berwajah Raksasa di Shanghai
- Sagano, Hutan Bambu Yang Melantunkan Melodi Merdu
- 12 Tips Untuk Wanita agar Lebih Menarik
- 12 Fakta Keren Tentang Mimpi
- Pidato Inspiratif BJ Habibie di Kantor Manajemen G...
- Desa Hua Xi, Desa Terkaya Di Dunia
- Lebih Mengenal Serigala
- 10 Fakta Menarik Tantang Tikus
- Berpotensi Menjadi Pesaing, Instagram Dibeli Faceb...
- Supersemar, Naskah Paling Berpengaruh bagi Indones...
- 10 Negara Terpanas Di Dunia
- 10 Pembunuh Paling Sadis dari Kalangan Keluarga Ma...
- 20 Foto Mengerikan tentang Tornado Kembar Yang Men...
- Archipelago Cinema : Bioskop Eksotis yang Terapung...
- 10 Makanan Untuk Memperbaiki Mood (Membuat Gembira...
- ► March 2012 (18)
- ► February 2012 (31)
- ► January 2012 (52)
-
▼
April 2012
(25)
Hal-hal yang bisa dicoba:
- Telusuri www.danishe.com:
Caisar Roberto Kumpulan Artikel Pilihan dan Eksklusif
Kategori
Aneh
(354)
Artikel
(225)
Automotif
(116)
Bencana
(119)
berita
(420)
berita internet
(194)
berita software
(41)
bisnis
(26)
download
(14)
Edukasi
(327)
Extravaganza
(336)
facebook
(46)
Flora FAuna
(239)
FUN
(164)
Gadget
(169)
Games
(23)
Gaya Hidup
(239)
google
(29)
gossip
(98)
hardware
(24)
Hiburan
(208)
hot
(422)
indonesia hot
(224)
Info
(526)
Inovation
(201)
Internasional
(509)
iptek
(273)
Kasus
(144)
keamanan
(85)
Kesehatan
(197)
Kriminal
(89)
Legenda
(87)
Liburan
(95)
Lokal
(25)
microsoft
(20)
Militer
(139)
Musik
(22)
NEW COMERS
(16)
Notebook
(12)
Oh Dunia
(171)
Olahraga
(79)
Opini
(137)
Ponsel
(53)
Prestasi
(192)
Religi
(160)
Renungan
(257)
sains
(76)
Sejarah
(424)
Seleb
(111)
Seni
(116)
Sitemap
(3)
tips
(241)
Tokoh
(178)
Top 10
(458)
Tradisi
(83)
Twitter
(5)
Unik
(435)
VIDEO
(40)
YOutube
(24)
Copyright2012. DANISH NET - WPBoxedTech Theme Design by Technology Tricks for Health Coupons.
Bloggerized by Free Blogger Template - Sponsored by Graphic ZONe and Technology Info
Bloggerized by Free Blogger Template - Sponsored by Graphic ZONe and Technology Info
Links to this post